Kegiatan Door To Door System (DDS) Polsek Caringin Polres Sukabumi

    Kegiatan Door To Door System (DDS) Polsek Caringin Polres Sukabumi
    Kegiatan Door To Door System (DDS) Polsek Caringin Polres Sukabumi

    Polres Sukabumi Polda Jabar - Bhabinkamtibmas Desa Pasir Datar Indah, Aipda Nanang Yussrah Fiitriono, melaksanakan kegiatan Door To Door System (DDS) atau anjangsana di Kampung Palasari 03/05, Desa Pasir Datar Indah, Kecamatan Caringin, Kabupaten Sukabumi. Kegiatan ini dilaksanakan mulai pukul 16.00 WIB hingga selesai.

    Dalam kegiatan DDS tersebut, warga Desa Pasir Datar Indah menyambut baik kedatangan Bhabinkamtibmas. Selain itu, Aipda Nanang memberikan beberapa himbauan kepada warga, antara lain:

    1. Menyampaikan program Kapolres Sukabumi untuk tidak menggunakan knalpot brong atau berisik pada kendaraan bermotor.

    2. Menghimbau warga masyarakat untuk proaktif dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan.

    3. Meminta agar warga segera berkoordinasi dengan pihak Kepolisian atau Bhabinkamtibmas apabila menemui kendala atau memiliki informasi seputar kamtibmas.

    4. Mengingatkan remaja, anak-anak, dan wanita untuk menghindari kenakalan remaja, seks bebas, penyalahgunaan narkoba, tawuran, miras, serta penggunaan knalpot bising/brong.

    5. Mencegah terjadinya tindak pidana perdagangan orang (TPPO) dengan mengajak warga melaporkan kepada Bhabinkamtibmas apabila mengetahui adanya peristiwa tersebut.

    6. Memberikan himbauan kepada masyarakat untuk menggunakan masker dalam kegiatan sehari-hari guna mencegah penyakit Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) akibat cuaca atau udara yang kurang baik.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Caringin Polres Sukabumi Monitoring...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Karya Bhakti Sambut Hari Juang Kartika TNI AD Ke- 79, Brigif 16 WY dan Kodim 0809 Kediri Bersama Warga Bersih Bersih Pasar
    𝐁𝐡𝐚𝐛𝐢𝐧𝐤𝐚𝐦𝐭𝐢𝐛𝐦𝐚𝐬 𝐏𝐨𝐥𝐬𝐞𝐤 𝐂𝐢𝐫𝐚𝐜𝐚𝐩 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐚𝐧𝐠𝐢 𝐖𝐚𝐫𝐠𝐚 𝐃𝐞𝐬𝐚 𝐏𝐮𝐫𝐰𝐚𝐬𝐞𝐝𝐚𝐫
    Kapolsek Purabaya Salurkan 500 Paket Sembako untuk Korban Bencana Alam
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK NYALINDUNG DI DESA CIJANGKAR LAKSANAKAN PENINJAUAN LOKASI RUMAH TERTIMBUN LONGSOR
    Kapolres Sukabumi Bersama Ketua Bhayangkari Salurkan Bantuan di Lokasi Bencana Pergerakan Tanah
    Bhabinkamtibmasdi Polsek Cidahu dan Babinsa Monitoring Penyaluran Bansos Pangan Nasional di Desa Pondokkaso Tonggoh
    Kapolsek Palabuhanratu Hadiri Kegiatan Pembukaan Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara dan Penetapan Hasil Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2024 di Kecamatan Palabuhanratu
    𝐁𝐡𝐚𝐛𝐢𝐧𝐤𝐚𝐦𝐭𝐢𝐛𝐦𝐚𝐬 𝐏𝐨𝐥𝐬𝐞𝐤 𝐂𝐢𝐫𝐚𝐜𝐚𝐩 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐚𝐧𝐠𝐢 𝐖𝐚𝐫𝐠𝐚 𝐃𝐞𝐬𝐚 𝐏𝐮𝐫𝐰𝐚𝐬𝐞𝐝𝐚𝐫
    Kapolsek Purabaya Salurkan 500 Paket Sembako untuk Korban Bencana Alam
    Bhabinkamtibmas Desa Cibenda Polsek Ciemas Polres Sukabumi Bersama PPL dan POPT Pantau Ketahanan Pangan dan Dorong Kreativitas Petani
    Patroli Biru Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Tingkatkan Keamanan Antisipasi Kriminalitas dan Tawuran Pelajar
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Melakukan Door To Door System untuk Tingkatkan Keamanan dan Keteraturan Lingkungan
    Olahraga Pagi Polsek Cicurug Polres Sukabumi Jalan Santai Membangun Kebersamaan
    Polsek Cidahu Polres Sukabumiu Membuka Pintu Silaturahmi Lewat "Jumat Curhat
    Silaturahmi Polisi RW Polsek Parakansalak dengan Masyarakat Berjalan Lancar
    Gebyar Vaksinasi di Puskesmas Cisolok, Sekmat Cisolok: Ajak Warga Masyarakat Dengan Pendekatan Silaturahmi

    Ikuti Kami